Menu Sarapan Pagi Cepat Saji Dan Bergizi

Menu Sarapan Pagi Cepat Saji Dan Bergizi
Menu Sarapan Pagi Cepat Saji Dan Bergizi

Maniakqq - Apakah kamu adalah orang yang suka melewatkan sarapan ?? Sarapan sangat penting untuk metabolisme tubuh kita. Selain itu, sarapan akan menghindari kamu untuk makan berlebihan di waktu siang. Kamu juga akan terlihat lebih bersemangat jika sarapan yang tepat. Namun hingga saat ini, banyak sekali masyarakat Indonesia yang melewatkan sarapan dengan berbagai alasan seperti susah bangun pagi, telat ke kantor dan malas memasak.

Sebenarnya, kamu tidak harus melewatkan sarapan kamu dengan alasan tersebut. Berikut adalah menu sarapan pagi cepat saji dan bergizi :

*salad
sayur dan buah di pagi hari adalah opsi yang tepat untuk menu sarapan kamu. Persiapkan buah dan sayur di malam hari. Ketika pagi hari, kamu hanya perlu mengeluarkannya dari kulkas. Salad buah dan sayur sangat memenuhi kebutuhan nutrisi harian kamu.

*oatmeal
kebaikan oatmeal sudah bukan menjadi rahasia umum lagi. Untuk kamu yang sedang diet atau memiliki kolestrol dan darah tinggi, sangat di sarankan untuk konsumsi oatmeal. Oatmeal memiliki kandungan anti oksidan untuk menangkal radikal bebas.

*omelet
Sebutir telur bisa menjadi sarapan pagi kamu yang bergizi. Dan pastinya telur akan membuat kamu kenyang.

Inilah beberapa menu sarapan pagi cepat saji dan bergizi. Jadi jangan pernah melewatkan sarapan kamu dengan alasan apapun ya.

No comments

Powered by Blogger.